Majalah Sunday

Cara Mengatasi Kantung Mata yang Gelap

Little teenage girl in bath towel holding cucumber pieces on her eyes isolated over white background

Cara Mengatasi Kantung Mata yang Gelap Penulis: Rafi Al-hakim – Universitas Negeri Jakarta Sunners, Tubuh yang kekurangan cairan merupakan salah satu penyebab hitam di bawah mata dan area ini menjadi cekung. Akibatnya, bantalan lemak yang ada di bawah mata terlihat seakan-akan menonjol, sehingga membentuk kantung mata hitam. Kantung mata yang hitam juga bisa jadi karena tubuh terlalu… Continue reading Cara Mengatasi Kantung Mata yang Gelap

6 Skincare untuk Perawatan Kulit Remaja Berminyak dan Berjerawat

6 Skincare untuk Perawatan Kulit Remaja Berjerawat dan Berminyak Jerawat dan wajah berminyak emang jadi musuh untuk kulit remaja, harus segera kita hempas! Jerawat memang menganggu penampilan seseorang terutama kamu yang baru menginjak usia remaja. Masa pubertas membuat hormone androgen dalam tubuhmu meningkat secara drastis karena daapat memicu kelenjar sebum untuk mengeluarkan minyak secara berlebih.… Continue reading 6 Skincare untuk Perawatan Kulit Remaja Berminyak dan Berjerawat

Hentikan Pemakaian Sunscreen, Jika Kamu Mengalami Gejala Ini!

Penggunaan sunscreen menjadi salah satu rutinitas wajib sebelum beraktivitas, baik di luar ataupun dalam ruangan. Sunscreen alias tabir surya dinilai mampu melindungi kulit dari paparan sinar ultraviolet (UV). Oleh karena itu, banyak dokter atau ahli kecantikan yang menyarankan untuk tidak melewatkan penggunaannya di pagi hari. Agar kesehatan kulit tetap terjaga dan terhindar dari penuaan dini. Sayangnya, bagi sebagian orang… Continue reading Hentikan Pemakaian Sunscreen, Jika Kamu Mengalami Gejala Ini!

4 Cara Ampuh Samarkan Flek Hitam di Wajah

Sumber:  http://bitly.ws/B2o2 4 Cara Ampuh Samarkan Flek Hitam di Wajah Flek hitam atau ephelis adalah permasalahan kulit yang umumnya dialami oleh orang dewasa ketika memasuki usia 30-an. Namun, tidak sedikit pula individu yang masih berusia 20-an mengalami permasalahan kulit ini. Hal tersebut merupakan salah satu tanda penunaan dini. Flek hitam muncul ketika kulit memproduksi melanin… Continue reading 4 Cara Ampuh Samarkan Flek Hitam di Wajah

Kulit Berjerawat? Hindari 5 Kandungan Skincare ini!!

Halo, Sunners! Siapa di sini yang mempunyai masalah dengan kulit berjerawat atau acne prone skin? Jerawat merupakan masalah kulit yang lumrah dialami oleh setiap individu, baik pada perempuan maupun laki-laki. Kulit berjerawat juga tidak hanya dialami ketika masa pubertas saja, bahkan di usia 30 tahun pun jerawat juga bisa saja muncul loh.  Meskipun saat ini… Continue reading Kulit Berjerawat? Hindari 5 Kandungan Skincare ini!!

Apa Itu Micellar Water?

Sunners apakah kalian tahu apa itu micellar water? Dan apa manfaat dari micellar water tersebut? Yuk, kita cari tahu!    Micellar water merupakan produk pembersih wajah cair dengan bahan dasarnya yaitu air. Micellar water dapat digunakan untuk menghapus make up, mengangkat minyak, dan kotoran yang berada di wajah loh, Sunners. Tak hanya itu, micellar water… Continue reading Apa Itu Micellar Water?

Step Skincare Rutin Buat Remaja

Rutinitas perawatan muka kulit, pasti Sunners nggak asing dengan yang satu ini. Cuci muka, toner, minyak esensi, lip balm, Maskeran, dll. Di jaman sekarang tidak cuma remaja SMA dan dewasa saja yang mempunyai kesadaran untuk merawat kulit. Tetapi buat mereka yang baru memasuki usia remaja seperti anak SMP, banyak dari kalian pasti sudah memulai melakukan… Continue reading Step Skincare Rutin Buat Remaja

Boys, Bukan Masalah Kalau Kamu Pakai Skincare Tanpa Label “For Men”!

Sebagai remaja yang sedang menjalani masa pubertas, akan banyak perubahan yang terjadi pada tubuhmu, tidak terkecuali di area wajah. Munculnya jerawat dan komedo merupakan salah satu tanda bahwa kamu sedang melewati masa-masa tersebut.

Tips Skincare yang Cocok untuk Remaja

sumber : https://tinyurl.com/yc37c45n Mau mulai nyoba skincare? Tapi takut nggak cocok? tips perawatan kulit dari mimin. Hai Sunners, kali ini mimin mau bahas soal dunia kecantikan, yaitu skincare. Di usia remaja ini, hormon tubuh kita berubah, dan ga sedikit pasti kulit wajahnya juga jadi berubah yaa? Udah mulai tumbuh jerawat, ataupun minyak. no, penting nih… Continue reading Tips Skincare yang Cocok untuk Remaja

Chat Now
Selamat Datang di Majalah Sunday, ada yang bisa kami bantu?