Majalah Sunday

Review Kampus: Universitas Maryland, Universitas Riset Publik Terbesar di Metropolitan Washington

Universitas Maryland, Universitas Riset Publik Terbesar di Metropolitan Washington Penulis: Salsa Bila – Universitas Negeri Jakarta Halo, Sunners! Kita sudah ada di bulan kedua 2024, nih! Kalian masih tetep semangat, kan? Gimana udah ada goals yang terwujud, belum? Ngomong-ngomong soal goals, Salah satu goals atau impian kita sebagai anak bangsa yang sering kali terkubur karena… Continue reading Review Kampus: Universitas Maryland, Universitas Riset Publik Terbesar di Metropolitan Washington

Kenalan Yuk, ke Salah Satu Sekolah Kompleks Arek Suroboyo: SMAN 6 Surabaya

Kenalan Yuk, ke Salah Satu Sekolah Kompleks Arek Suroboyo: SMAN 6 Surabaya Penulis: Nur Rokhmatul Aziza Hai Sunners! Kalian tahu SMAN 6 Surabaya?  Yapp! Sekolah arek Suroboyo yang letaknya 1 kompleks dengan Stasiun Gubeng. Bisa disebut sebagai SMA Kompleks bersama-sama dengan SMA Negeri 7 Surabaya dan SMA Negeri 9 Surabaya. Letaknya sendiri ada di Provinsi… Continue reading Kenalan Yuk, ke Salah Satu Sekolah Kompleks Arek Suroboyo: SMAN 6 Surabaya

Suara Muda, Suara Perubahan: Para Mahasiswa di Baris Terdepan Pemilu 2024

Pemuda Indonesia dan Pemilu 2024

Suara Muda, Suara Perubahan: Para Mahasiswa di Baris Terdepan Pemilu 2024 Penulis: Olivia Elena Hakim Selamat, buat kita semua yang akan segera menyambut Pemilu 2024 sebagai pemilih pemula! Excited, nggak? Kamu adalah bagian dari sejarah pengorganisasian warga negara dan logistik terbesar di Indonesia. Sebagai pemuda yang beruntung dapat menghirup nafas di negara demokrasi, partisipasimu penting… Continue reading Suara Muda, Suara Perubahan: Para Mahasiswa di Baris Terdepan Pemilu 2024

Nur Mutmainnah Rahim: Kisah Inspiratif Mahasiswa Teknik Biomedis dan Konten Kreasi

Profil mahasiswa ITB jurusan Teknik Biomedis

Kisah Inspiratif Mahasiswa Teknik Biomedis dan Konten Kreasi Penulis: Olivia Elena Hakim Bagi mahasiswa teknik biomedis semester akhir ini, tantangan adalah bagian dari perjalanan. Saat ini, ia tidak hanya sibuk menyelesaikan skripsinya, tetapi juga menjalani magang di Singapura, sebuah pencapaian yang luar biasa. Yuk kenalan sama Kak Nur Mutmainnah Rahim, yang dikenal di dunia sosmed… Continue reading Nur Mutmainnah Rahim: Kisah Inspiratif Mahasiswa Teknik Biomedis dan Konten Kreasi

Sekolah SMK Santa Maria Itu Seperti Apa sih?

Sekolah SMK Santa Maria Itu Seperti Apa sih? Penulis: Jemima Chloe Christina Kebanyakan orang-orang di sekitar mimin tuh bertanya seperti itu. Mimin bakalan jawab semua pertanyaannya secara jelas dan lengkap yaa Sekolah SMK Santa Maria itu sekolah katolik yang lumayan terkenal di daerah juanda, Jakarta Pusat. SMK Santa Maria ini satu yayasan sama Santa Ursula,… Continue reading Sekolah SMK Santa Maria Itu Seperti Apa sih?

Pesantren di Indonesia: Ada Berbagai Macam, loh!

Pesantren di Indonesia: Ada Berbagai Macam, loh! Penulis: Imani – UNJ Kalau dengar kata “Pesantren”, sudah pasti yang terbayang di pikiran adalah sekolah berasrama dan homogen yang mengajarkan ilmu-ilmukerap dikenal dengan julukan santri dan santriwati. Tapi tahu tidak sih? Kalau di Indonesia sendiri ada banyak macam pesantren yang terus berkembang seiring zaman, loh! Inilah macam-macam… Continue reading Pesantren di Indonesia: Ada Berbagai Macam, loh!

Review Kampus: Universitas Kristen Indonesia (UKI)

Review Kampus: Universitas Kristen Indonesia (UKI) Penulis: Moses Robinsar – Universitas Kristen Indonesia Hai Sunners! Kita kembali lagi ke topik review kampus! Kali ini, kami mau membahas Universitas Kristen Indonesia (UKI)! Jadi, jika beberapa dari kalian tertarik, yuk, kenalkan kalian sendiri dengan Universitas Kristen Indonesia! Selama kalian sekolah, pasti Sunners sudah pernah berpikiran; “Setelah lulus,… Continue reading Review Kampus: Universitas Kristen Indonesia (UKI)

Inspirasi Tannia Angelinna dan Aktivitas Berwirausahanya​

Inspirasi Tannia Angelinna dan Aktivitas Berwirausahanya Penulis: Moses Robinsar – Universitas Kristen Indonesia Berwirausaha dari Produk Karya Sendiri, Sambil Masih Sekolah? Inilah Inspirasi dari Tannia Angelinna Mengenal Lebih Dekat Latar Belakang Terbentuknya Kewirausahaan Tannia Tannia Angelinna atau yang biasa dipanggil Tannia (17), adalah seorang siswi yang berbakat di dalam bidang kerajinan tangan. Bidang kerajinan ini… Continue reading Inspirasi Tannia Angelinna dan Aktivitas Berwirausahanya​

Review Kampus: Universitas Pancasila

Review Kampus: Universitas Pancasila Penulis: Husna Raharjo – Universitas Kristen Indonesia Halo Sunners…! Kita kembali lagi dengan series review kampus dari Majalah Sunday nih!. Kali ini kita akan ngebahas Universitas Pancasila! Ayo… kalian yang penasaran sama Universitas pancasila Check this out! (Fakultas Hukum Universitas Pancasila, pic by https://univpancasila.ac.id ) Ketika kalian mau memilih sebuah universitas,… Continue reading Review Kampus: Universitas Pancasila

Senioritas di Sekolah? Inilah alasan dan Cara Menghadapinya!

Senioritas di Sekolah? Inilah alasan dan Cara Menghadapinya! Penulis: Floristika Apraluya Flagracia-Universitas Kristen Indonesia Halo Sunner! Budaya senioritas  masih banyak terjadi di Indonesia. Istilah ini mengacu pada tingkatan sekolah khususnya berada di sekolah menengah atas. Sebagai siswa yang baru masuk sekolah dan ingin memulai adapatasi di lingkungan baru pasti ingin mendapatkan rasa nyaman dari lingkungan… Continue reading Senioritas di Sekolah? Inilah alasan dan Cara Menghadapinya!

Chat Now
Selamat Datang di Majalah Sunday, ada yang bisa kami bantu?