Majalah Sunday

Berharap untuk Hari

Berharap untuk hari Penulis: Nama – Asal Institusi Mencoba mencari pembenaran untuk hari yang akan datang Mengalihkan semua pandangan atas satu persoalan Persoalan yang kerap dijadikan wacana belaka Logika terus mencari tak tahu sampai dimana   Kulihat hari itu Sembari melihat ke belakang Hati bertanya “Siapa yang menginginkannya?” Terus-menerus berdialog dengan ekspresi Mencari konotasi di… Continue reading Berharap untuk Hari

Ketika Ia Tiba

Ketika Ia Tiba Penulis: Zahwa Nurhaliza Ketika dia harus baik saat semua tidak baik-baik saja Ketika dia harus kuat ketika sekitar lemah Ketika dia harus tetap berdiri ketika dunia sedang duduk Ketika dia harus tetap menatap ketika yang lain terpejam Hari pun mulai berganti Yang datang akan pergi Namun dia, tak berhenti sampai di sini… Continue reading Ketika Ia Tiba

Mencinta Hamba Melebihi Penciptanya – Puisi

Mencinta Hamba Melebihi Penciptanya Penulis: Wulan Nur Afrilia Telah terhenti kaki bak terpaku pada bumi Kudekap diri lalu berjalan tertatih ke rumah IlahiNiscaya inilah hukuman-Nya Hukumanku yang diberatkan berlipat-lipatMenghadap Tuhanku berlutut meletakkan dahi pada lantai pualamJanji yang kubuat sudah aku ingkar Hina rasaku pendosa tak tahu dimalu Bahwa kataku ‘tak akan aku mencinta hamba melebihi… Continue reading Mencinta Hamba Melebihi Penciptanya – Puisi

Tragedi Kebun Tebu – Cerpen

Tragedi Kebun Tebu Penulis: Muhammad Lutfi Dia dan adiknya sedang pergi keluar rumah. Ayah dan ibunya tidak tahu mereka mau ke mana. Tetapi seperti biasanya mereka akan bermain-main mengelilingi lapangan dan bermain kejar-kejaran. Kakaknya usia 10 tahun dan adiknya usianya 8 tahun, terpaut umur dua tahun. Walaupun mereka kakak dan adik, kerap kali mereka bertengkar… Continue reading Tragedi Kebun Tebu – Cerpen

Balada Gusar Gusur – Puisi

Balada Gusar-Gusur Penulis: Muhammad Lutfi Tepi sungai yang hancur remuk Tanpa sisa tanpa ikan Tiada hidup dan penuh sampah Air mampet warnanya hitam gulita Kegelapan yang menghantui rumah mereka Dari anyam bambu dan triplek Miring menyentuh bibir sungai Polisi datang berteriak “Segera keluar atau kami paksa!” Bunyi buldoser dengan beringas Sedia di bawah pohon angsana… Continue reading Balada Gusar Gusur – Puisi

Wanita Cantik Nan Ayu

Wanita Cantik Nan Ayu Penulis: Nur Anisah-UNJ            Sri Ayu Ningsih adalah seorang gadis desa memiliki paras yang cantik dan berhati baik. Keseharian Ayu fokus membantu Ibunya bekerja di lahan pertanian milik kerabat dekat ibu. Sejak Ayu kecil, ia sudah ditinggal oleh ayahnya. Ayah pergi entah ke mana, meninggalkan Ibu, Ayu,… Continue reading Wanita Cantik Nan Ayu

Hari Berbohong Milik Ibu

Hari Berbohong Milik Ibu Penulis: Isnaini Nuansa – UNJ Jika ia bisa meminta banyak hal, ia akan meminta semua hal untuk ibunya. Raga selalu merasa beruntung karena ia memiliki ibu yang baik hati dan pengertian. Di matanya, ibunya adalah orang yang paling hebat di seluruh dunia. Setidaknya begitu sampai Raga mengetahui hari berbohong ibu melalui… Continue reading Hari Berbohong Milik Ibu

Bertemu di Titik Terbaik

Bertemu di Titik Terbaik: Takdir Penulis: Nur Anisah-UNJ Sunners, kalian pernah mengalami hubungan tanpa status atau hubungan jarak jauh? Pasti hubungannya hanya ada dua pilihan apakah itu berlanjut atau diam di tempat, mungkin cerita pendek berikut ini dapat sesuai dengan cerita Sunners ya! CERPEN BERTEMU DI TITIK TERBAIK: TAKDIR Teks terkait gambar, pict by canva.com  … Continue reading Bertemu di Titik Terbaik

Cinta Beda Agama: Selepasnya

Cinta Beda Agama: Selepasnya Penulis: Isnaini Nuansa – UNJ Sunners, kalian pernah mengalami cinta beda agama nggak sih? Pasti berat sekali ya kalau beda keyakinan, mungkin cerpen berikut bisa sesuai sama keadaan Sunners nih! CERPEN CINTA BEDA AGAMA: SELEPASNYA Gambar pena menggambar bentuk cinta, pict by canva.com Udara dingin yang menghampiri tubuh perempuan yang tengah berjalan… Continue reading Cinta Beda Agama: Selepasnya

Petak Umpet Terakhirmu

Budi dan Ani pun bersembunyi di balik pintu rahasia

Petak Umpet Terakhirmu Penulis: Ari Setiawan – Majalah Sunday Sepulang sekolah, Budi bermain bersama Ani, adiknya, mengayuh sepeda menghampiri pojok perkampungan untuk bermain dengan teman-temannya. “Main apa wey kita hari ini?” Budi yang memang suka ngegas, sama seperti bapaknya. “Kita main benteng-bentengan aja gimana?” tawar Yuni dengan suara lirih. Budi dan Ani menaiki sepeda sepulang… Continue reading Petak Umpet Terakhirmu

Chat Now
Selamat Datang di Majalah Sunday, ada yang bisa kami bantu?