Majalah Sunday

Cerita

Selamat datang di halaman cerita dari Majalah Sunday tempat di mana petualangan dan imajinasi bertemu.. Kalau kamu merasa suka, ingat untuk share karya berikut ke teman-teman lainnya atau post di media sosial kamu dan mention kami!

The Tale of Two Worlds (Part 02 – Jarak)

The Tale of Two Worlds(Part 02 – Jarak) Penulis: Muhammad Dafa Anugrah – Universitas Negeri Jakarta Setiap malam, Deva dan Nirvana kembali bertemu di Hearts of Luvenia. Dari hanya...

Paradox

Paradox Penulis: Masya Hanifa – UNJ Berbicara, disalahkan. Diam, dipertanyakan. Adakah kebebasan dalam pilihan, Jika setiap jawaban melahirkan pertanyaan? Melangkah, dibilang terburu. Berhenti...

The Tale of Two Worlds (Part 01 – Cermin)

The Tale of Two WorldsPart 01 – Cermin Penulis: Muhammad Dafa Anugrah – Universitas Negeri Jakarta Luvenia, 2024 Senja telah berganti malam. Di balik layar komputer, Deva menatap monitor...

Jejak yang Kembali

Jejak yang Kembali Penulis: Syelvina Gusmarani Jejak yang Kembali Di jalan yang panjang, aku berjalan,mengejar bayang-bayang di cakrawala yang tak tergenggam.Langit berbisik tentang jarak yang...

Merengkuh Sukacita

Merengkuh Sukacita Penulis: Endah Romadhon – UNJ Hari demi hari sudah terlewati Bulan demi bulan sudah dilalui Waktu terus berjalan Berjalan mendekati akhir tahun Semua orang menanti...

Romantika Hutan Belantara

Romantika Hutan Belantara Penulis: Mohammad Fahmi Khalid Darmawan – Universitas Negeri Jakarta Hutanku Dahulu warnamu dihiasi hijau menawan Tinggimu menjulang indah tak terkira Lebatmu tebal...

Bisikan Langit untuk Rembulan

Bisikan Langit untuk Rembulan Penulis: Syelvina Gusmarani Bisikan Langit untuk Rembulan Betapa nasib sang langit terasa piluHidup di bawah pancaran sinar rembulanNamun tetap tak mampu menjadikannya...

Aku Gagu tapi Tidak Tuli

Aku Gagu tapi Tidak Tuli Penulis: Masya Hanifa – UNJ Lidahku kelu, terjerat simpul-simpul rumit Mulutku rapat, tak pandai mengeja rasa Tiap kata seperti tersesat di lorong pikiranRibut, kusut...

Kampung Karma

Kampung Karma Penulis: Endah Romadhon – UNJ “Karma akan selalu datang untuk pendosa sepertimu!” Sialan! Perkataan tua bangka itu terus terngiang-ngiang di kepalaku. Padahal sudah beberapa...

"Kumpulan cerita adalah harta karun kata-kata, di mana setiap halaman menghidupkan imajinasi dan memperkaya jiwa dengan pengalaman yang tak terbatas."

Terima kasih Sunners yang sudah membaca kumpulan cerita dari Majalah Sunday. Buat kamu yang ingin menaruh hasil karyamu, segera klik icon WA di samping dan kirimkan cerita pendek yang sudah kamu tulis!

Suka membaca cerita? Nikmati Berbagai Kumpulan Certita dari Majalah Sunday