Majalah Sunday

Melaung Senandika

Melaung Senandika Penulis: Rushel Bintang Ashaffi – Universitas Kristen Indonesia Melaung Senandika Jangan kau bercerita tentang nabastala yang sedu Mengirim rinai hujan sehingga membasahi tanah yang menjadikannya khas Sebab daku tak pandai bermanis-manis kata Jangan pula kau bercerita tentang juwita yang jejal hatinya Kala jejaka berpaling memadu kasih dengan lain melati yang menjadikannya retak Sebab… Continue reading Melaung Senandika

Sebuah Puisi: Perempuan dalam Saku

Perempuan dalam Saku Penulis: Delia Putri Amanda – Universitas Negeri Jakarta Perempuan rambut panjang dalam saku bibirnya batang-batang padi yang menguning — yang sopan yang tiada sia-sia Perempuan rambut panjang dalam saku hatinya merpati putih yang bertengger — dan tinggal dan di sana hanya aku Perempuan rambut panjang dalam saku — metonimia atau tidak atau… Continue reading Sebuah Puisi: Perempuan dalam Saku

Untuknya Sajak Ini Dibuat

Untuknya Sajak Ini Dibuat Penulis: Rushel Bintang Ashaffi – Universitas Kristen Indonesia 1. Kita adalah serangkaian kata acak yang menjadi bertaut Bersaling-satu di tiap desirannya yang merdu Kita bagai riak di bahar yang tak pernah hening henti Menari-nari di derunya antero biru 2. Oh, gemuruh hujan Jadikannya tak satupun kesedihan Yang pelik mendalam Oh, gemuruh… Continue reading Untuknya Sajak Ini Dibuat

Mustahil Berhenti

Mustahil Berhenti Penulis: Ninda Prabawati – Universitas Kristen Indonesia Indra bulat coklat melebihi keadaan sesungguhnya diam menanti saat perang tak berhenti Indra bulat coklat melebihi keadaan sesungguhnya bertekad cinta tetap dijalani Indra bulat coklat melebihi keadaan sesungguhnya tidak pernah meminta sendiri Indra bulat coklat melebihi keadaan sesungguhnya mustahil berhenti Pict by unsplash ***** Dapatkan informasi mengenai kesehatan… Continue reading Mustahil Berhenti

Atenostik

Atenostik Penulis: Rushel Bintang Ashaffi – Universitas Kristen Indonesia Atenostik Rushel Bintang Ashaffi   Titik rendah jiwa Aku Menjadi lepas Mengapa? Akan ke mana? Menjadi apa? Dalam enigma Arah berakhir Menembus gelap Kelabui mata, dan Paradigma terperangkap Di alam dahriah Pada titik kulminasi Menjejaki permenungan Sangkal keber-Ada-an Belief, pict by canva.com ***** Dapatkan informasi mengenai kesehatan mental,… Continue reading Atenostik

Dalam Keberasingan

Dalam Keberasingan Penulis: Rushel Bintang Ashaffi – Universitas Kristen Indonesia Dalam Keberasingan Rushel Bintang Ashaffi   Sepi di keramaian Lalu-lalang tak berkesudahan Sorak-sorai berserakan Tetap rasa keberasingan Semarai lautan insan Sana-sini langkah ketakpedulian Wasangka tak berarah, Aku tak terarah Ramai di kesepian Lantas semakin tak karuan Bersandar di tepi haluan Masih saja keberasingan Menyingkap batas… Continue reading Dalam Keberasingan

Puisi Lama: Lengkap Dengan Pengertian, Ciri-ciri, Jenis dan Contohnya

Puisi Lama: Pengertian, Ciri-Ciri, Jenis dan Contohnya Penulis: Pani, SMKN 01 Jakarta Dalam perkembangan zaman terdapat banyak perubahan salah satunya karya sastra. Puisi merupakan karya sastra yang berkembang dari zaman nenek moyang sampai sekarang. Sehingga memunculkan puisi lama dan baru. Lalu apa saja sih puisi lama itu? Dan bagaimana ciri dan contohnya? Yuk langsung saja simak… Continue reading Puisi Lama: Lengkap Dengan Pengertian, Ciri-ciri, Jenis dan Contohnya

Naungan Lentera

Naungan Lentera Penulis: Fani – SMKN 01 Jakarta Editor: Pelangi Adelia Primadiani – Universitas Kristen Indonesia Sampai pada titik tersesat di hutan Mengharap cahaya yang datang Karna gelap memandang Harap cahaya tuk berjalan Lentera datang Dan Tempo hari hampir sirna Kini hadir secercah sinar Perlahan menjadi segumpal sinar Semakin lama sinar sempurna Hangat kau datang… Continue reading Naungan Lentera

Maaf… Aku Ingkar

Maaf Aku Ingkar Penulis: Wulan Nur Afrilia – UIN Jakarta Malam itu rasanya begitu beratSesak yang kurasa semakin menjadiTak lupa dengan air mata yang membanjiriYang sekuat tenaga kutepis dengan senyum hangat Pikiran malam itu berkelana jauhHingga rasanya lupa dengan jalan pulangLupa dengan hal-hal penting yang dikesampingkanLupa kalau perihal ini tak boleh terlalu larut Tapi apa… Continue reading Maaf… Aku Ingkar

Memaafkan: Sebuah Puisi

Memaafkan Penulis: Shela Oktaviani – Universitas Negeri IndonesiaEditor: Moses Robinsar – Universitas Kristen Indonesia Aku bertemu kembali dengan hari ini Hari kemenangan yang selalu dinantikan Berharap Tuhan mengembalikan hati ini kepada kesucian dengan saling memaafkan   Maaf mungkin sulit terucap Namun, manusia insan penuh salah Memaafkan juga bukan hal mudah Namun, tak ada cela baginya… Continue reading Memaafkan: Sebuah Puisi

Chat Now
Selamat Datang di Majalah Sunday, ada yang bisa kami bantu?