Majalah Sunday

Anti Ribet-Ribet Club? Yuk Kenalan Sama 2 Jenis Sunscreen Ini

Anti Ribet-Ribet Club?Yuk Kenalan Sama 2 Jenis Sunscreen Ini Sudah berapa kali kamu apply sunscreen hari ini? Sunscreen atau tabir surya adalah barang wajib untuk dimiliki semua orang. Fungsi tabir surya yang melindungi kulit kita dari paparan sinar matahari dapat mencegah berbagai penyakit kulit, seperti kulit kusam, berjerawat, kemerahan, hingga kanker kulit.  Penggunaan tabir surya dianjurkan bukan… Continue reading Anti Ribet-Ribet Club? Yuk Kenalan Sama 2 Jenis Sunscreen Ini

Yuk, Ketahui Cara Mengobati dan Mencegah Jerawat Pustula!

Sumber: https://bbm.my.id/RgPkbZ Setiap orang, baik perempuan maupun laki-laki, kerap kali mengalami masalah pada kulit yang terkadang sangat mengganggu dan membuat mood kurang baik. Salah satu masalah kulit tersebut yakni jerawat Pustula. Sunners pasti pernah mengalaminya juga, kan? Yuk Ketahui Cara Mengobati dan Mencegah Jerawat Pustula Jerawat pustula merupakan jenis jerawat yang memiliki titik berwarna putih… Continue reading Yuk, Ketahui Cara Mengobati dan Mencegah Jerawat Pustula!

4 Cara Ampuh Samarkan Flek Hitam di Wajah

Sumber:  http://bitly.ws/B2o2 4 Cara Ampuh Samarkan Flek Hitam di Wajah Flek hitam atau ephelis adalah permasalahan kulit yang umumnya dialami oleh orang dewasa ketika memasuki usia 30-an. Namun, tidak sedikit pula individu yang masih berusia 20-an mengalami permasalahan kulit ini. Hal tersebut merupakan salah satu tanda penunaan dini. Flek hitam muncul ketika kulit memproduksi melanin… Continue reading 4 Cara Ampuh Samarkan Flek Hitam di Wajah

Wajah Perih Setelah Pemakaian Skincare?

Wajah Perih Setelah Memakai Skincare? Ternyata Ini Penyebabnya Penulis: Diajeng Gentalia Rifani – Politeknik Negeri Media Kreatif Jakakrta Editor: Siti Nurhalizah – Universitas Negeri Jakarta Wajah terasa perih setelah pemakaian skincare merupakan tanda yang tidak baik loh sunners, karena jika diteruskan maka kulit wajah akan rusak, seperti timbulnya bintik-bintik, jerawat, bahkan luka. Maka dari itu sebaiknya jika… Continue reading Wajah Perih Setelah Pemakaian Skincare?

Bagaimana Cara Mengetahui Kalau Kulit Kita Tidak Cocok Dengan Sebuah Produk?

Close up unhappy young woman wearing white bath towel on head squeezing pimple on cheek, standing in bathroom, dissatisfied girl checking face after shower, looking in mirror, skin problem

Sumber: https://tinyurl.com/38rx4752 Hallo Sunners, Gimana nih kabar kalian? Semoga hari-hari kalian tetap menyenangkan yaa walaupun sekolah hanya melalui online hehe Kali ini mimin ingin memberi tahu nih, gimana sih cara mengetahui kalau kulitmu tidak cocok dengan sebuah produk ? Yuk langsung saja baca artikel berikut. Sebenarnya banyak tanda-tanda yang bisa kita kenali loh jika wajah… Continue reading Bagaimana Cara Mengetahui Kalau Kulit Kita Tidak Cocok Dengan Sebuah Produk?

Chat Now
Selamat Datang di Majalah Sunday, ada yang bisa kami bantu?