Majalah Sunday

Kupas Manfaat Facial Icing—Rendam Wajah di Air Es

Kupas Manfaat Facial Icing—Rendam Wajah di Air Es Penulis: Elthaya Djunaidi – SMAS Taruna Bakti Berbagai tren dapat dengan mudah tembus di kumpulan media sosial dengan cepat, salah satunya adalah tren merendam wajah di air es. Aktivitas ini kerap dikenal dengan istilah facial icing, yang sebetulnya sudah banyak dilakukan jauh sebelum viral mulai muncul ke… Continue reading Kupas Manfaat Facial Icing—Rendam Wajah di Air Es

Festival Midsummer: Adakah Ritual Pengorbanan Manusia?

Festival Midsummer: Adakah Ritual Pengorbanan Manusia? Penulis: Anggita Triyana Herawati – UGM Apakah Sunners pernah mendengar tentang film Midsommar? Festival yang menjadi event penting dalam film ini mengambil referensi dari Midsummer Festival yang benar-benar ada loh! Festival ini selalu dimeriahkan dengan bunga-bunga yang menandakan keceriaan menyambut musim panas. Namun, di Midsommar ada ritual pengorbanan manusia… Continue reading Festival Midsummer: Adakah Ritual Pengorbanan Manusia?

Satrio Piningit: Pemimpin Spiritual dan Revolusioner

Satrio Piningit: Pemimpin Spiritual dan Revolusioner Penulis: Mufty Arya Dwitama – Universitas Kristen Indonesia Dalam budaya Jawa, nama Satrio Piningit bukan sekadar mitos. Secara harfiah ia berarti ksatria yang tersembunyi, sosok pemimpin yang hadir di saat genting untuk membawa perubahan. Legenda ini dipercaya sebagai bagian dari ramalan Jayabaya yang menyebutkan bahwa Satrio Piningit akan muncul… Continue reading Satrio Piningit: Pemimpin Spiritual dan Revolusioner

Published
Categorized as Misteri

Heaven: Mystery of Hidden Gem School Part 07 : Pencarian, Kota Lama, dan Penyelamatan Tameem 2

Heaven : Mystery of Hidden Gem School Part 07:Pencarian, Kota Lama, dan Penyelamatan Tameem 2 Penulis: Ingesia Aulia Kamila – Universitas Negeri Malang. Chapter 7: Pencarian, Kota Lama, dan Penyelamatan Tameem 2 “Jadi, apa rencana kita untuk bisa bertemu Tameem?” Daisy terlihat bertambah kesal setelah dua hari ini ditatap sinis oleh baba Tameem tiap kami… Continue reading Heaven: Mystery of Hidden Gem School Part 07 : Pencarian, Kota Lama, dan Penyelamatan Tameem 2

Sajak Menjejak

Sajak Menjejak Penulis: Salsabila Azahra – Universitas Negeri Jakarta Aku muak. Orang tuaku selalu memaksaku mengikuti jejak mereka, jejak kakek dan nenek, pun kedua kakakku. Mereka selalu menganggap aku anak kecil yang harus dituntun. Padahal di usiaku saat ini aku sudah bisa memilih jalan hidupku sendiri. Mereka mengharuskanku terjun ke dunia politik, menjadi politikus, seperti… Continue reading Sajak Menjejak

Vasektomi, Banyak Rugi atau Untungnya, Nih?

Vasektomi, Banyak Rugi atau Untungnya, Nih? Penulis: Dinda Novariani – Universitas Negeri Malang Kontrasepsi adalah alat atau program yang berfungsi untuk mencegah kehamilan. Tentu saja alat kontrasepsi memiliki jenis yang beragam, seperti pil KB, suntik KB, kondom pria, kondom wanita, dan salah satunya yang lagi menjadi perdebatan adalah vasektomi. Apa sih vasektomi itu? Vasektomi adalah… Continue reading Vasektomi, Banyak Rugi atau Untungnya, Nih?

Saat Rindu Melanda

Saat Rindu Melanda Penulis: Dollar Rahadian SE Ketika kamu menyayangi seseorang tapi dia tidak ada di sampingmu, mungkin puisi “Saat Rindu Melanda” berikut tepat untukmu! Saat Rindu Melanda Di malam sunyi dan sepiSangat hening dan sunyi malam iniSehening dan sesunyi hatiku tanpa kehadiranmuDi hatiku, aku bertanyaKekasihku apakah kamu rindu kepadaku selamat melangkah menjauhi jejak masa… Continue reading Saat Rindu Melanda

Tips Menghadapi Tugas Kelompok: Biar Nggak Ada yang Cuma Numpang Nama!

Tips Menghadapi Tugas Kelompok: Biar Nggak Ada yang Cuma Numpang Nama! Penulis: I Putu Agus Wargiana – Tempat Belajar Halo, Sunners! Ketemu lagi di Majalah Sunday. Kamu pasti pernah ngalamin hal ini: tugas kelompok diumumkan, dan kamu langsung ngerasa khawatir ya gitu lagi, kamu yang inisiatif, kamu yang mengerjakan, dan kamu juga yang menyelesaikan semuanya.… Continue reading Tips Menghadapi Tugas Kelompok: Biar Nggak Ada yang Cuma Numpang Nama!

Larangan Wisuda Sekolah Menengah Jadi Sorotan, Begini Respons Pelajar

ilustrasi wisuda

Larangan Wisuda Sekolah Menengah Jadi Sorotan, Begini Respons Pelajar Penulis: Nadya Ayu Salsabila – MAN 2 Ponorogo Sunners, apakah kalian sudah tahu tentang larangan wisuda di sekolah menengah? Belakangan ini, kebijakan tersebut ramai diperbincangkan, terutama di kalangan pelajar SMA dan SMK. Pemerintah telah mempertimbangkan berbagai hal mengenai pelarangan wisuda. Tapi bagaimana ya respons siswa mengenai… Continue reading Larangan Wisuda Sekolah Menengah Jadi Sorotan, Begini Respons Pelajar

Quiet Study: Jurus Sunyi untuk Fokus Belajar

Quiet Study: Jurus Sunyi untuk Fokus Belajar Penulis: M. Nur Arsyad Satria Pratama – STID Al Hadid Di tengah kemajuan teknologi yang serba instan, pelajar Indonesia kini sangat dekat dengan teknologi yang semakin berkembang pesat, tidak menutup kemungkinan para remaja Indonesia mudah sekali terkena distraksi yang ditimbulkan oleh teknologi tersebut, contohnya Handphone. Notifikasi dari media… Continue reading Quiet Study: Jurus Sunyi untuk Fokus Belajar

Chat Now
Selamat Datang di Majalah Sunday, ada yang bisa kami bantu?