Majalah Sunday

Dikacangin Dalam Obrolan? Begini Cara Menghadapinya

Upset mixed race woman suffering from bullying, discrimination, excluded girl having problem with bad friends, feeling offended and hurt, sitting alone in cafe, avoiding people, social outcast

Dikacangin Dalam Obrolan? Begini Cara Menghadapinya Penulis: Savira J Manorek – STBA JIA Editor: Laras Dwiaryanti – SMKN 40 Jakarta Bagi kamu yang sering atau pernah dikacangin saat ngobrol tentunya merasa kecewa, kesal dan bikin baper yah. Namun sebaiknya rasa bapernya ditahan dulu yah jangan cepat-cepat mengambil kesimpulan terhadap teman atau orang disekitarmu hehe. Nah… Continue reading Dikacangin Dalam Obrolan? Begini Cara Menghadapinya

5 Cara Agar Kamu Terhindar dari Pergaulan Bebas

5 Cara Agar Kamu Terhindar dari Pergaulan Bebas Penulis: Melania Seventina – Universitas Kristen Indonesia Editor: Laras Dwiaryanti – SMKN 40 Jakarta Halo, Sunners! Masa remaja merupakan masa dimana kamu beralih dari anak-anak menjadi dewasa. Pada masa ini, kamu sudah tidak bisa disebut sebagai anak-anak, namun belum pantas juga disebut sebagai orang dewasa. Bagi sebagian… Continue reading 5 Cara Agar Kamu Terhindar dari Pergaulan Bebas

Lingkaran

Kita di dalam lingkar kau dan aku, membingar! ujung tak punya ujung oh! lingkar menyambung   Rapatkan! pada kau lelah siksa badan baik kau padatkan, rapatkan!   Jangan celah kau bolongi lelah temanmu merapati kita buat tembok nan tinggi bisa dia lompati?   Penulis : Nurul Azizah | Universitas Negeri Jakarta

Chat Now
Selamat Datang di Majalah Sunday, ada yang bisa kami bantu?