Majalah Sunday

Barang Wajib Untuk Perjalanan Liburan Sunners

Barang Wajib Untuk Perjalanan Liburan Sunners Penulis: Kharisma Putri Nabila-ITTP Hi Sunners! Musim mudik telah tiba, libur panjang pun sudah menanti. Ketika musim mudik atau liburan tiba, ngga ada yang lebih mengasyikkan daripada merencanakan perjalanan menyenangkan. Tapi pada momen-momen itu, kita seringkali terjebak dalam hiruk-pikuk persiapan dan barang bawaan. Kita perlu memastikan bahwa segala sesuatunya… Continue reading Barang Wajib Untuk Perjalanan Liburan Sunners

Rekomendasi Minuman Pengganti Kopi yang Efektif Cegah Ngantuk

Rekomendasi Minuman Pengganti Kopiyang Efektif Cegah Ngantuk Penulis: Salsa Bila Halo, Sunners! Kembali lagi di segmen Minggu Rekomendasi. Siapa di sini yang pecinta kopi? Pastinya banyak dong! Apalagi di era sekarang ini sudah banyak sekali cafe atau coffee shop yang tersebar di berbagai wilayah. Mulai dari coffee shop terkenal dan mahal, sampai coffee shop hidden… Continue reading Rekomendasi Minuman Pengganti Kopi yang Efektif Cegah Ngantuk

Rekomendasi Buku Self Improvement yang Isinya Daging Banget!

Rekomendasi Buku Self Improvement yang Isinya Daging Banget! Penulis: Salsa Bila – Universitas Negeri Jakarta Hallo, Sunners! Kembali lagi di segmen Minggu Rekomendasi. Pernah nggak sih kalian kehilangan motivasi, merasa malas menjalani kehidupan sehari-hari, insecure melihat pencapaian orang lain, merasa hidup begini-begini aja, terlalu banyak yang harus dikerjakan dalam sehari, overwhelmed, dan perasaan-perasaan yang mengganggu… Continue reading Rekomendasi Buku Self Improvement yang Isinya Daging Banget!

7 Perlengkapan Ramadan yang Wajib Sunners Miliki!

7 Perlengkapan Ramadan yang Wajib Sunners Miliki! Penulis: Kharisma Putri Nabila-ITTP Hi Sunners, kembali lagi di bulan suci Ramadan. Ngomongin bulan Ramadan, kesiapan fisik dan spiritual sangatlah penting. Persiapan yang matang akan membantu Sunners sebagai umat muslim menjalani ibadah dengan lebih lancar dan bermakna. Jika perlengkapan Ramadan ini sudah Sunners miliki, insya Allah ibadah puasa… Continue reading 7 Perlengkapan Ramadan yang Wajib Sunners Miliki!

Apa itu Overwhelmed? Lakukan Hal-Hal ini Jika Kamu Sedang Overwhelmed!

Apa itu Overwhelmed? Lakukan Hal-Hal ini Jika Kamu Sedang Overwhelmed! Penulis: Salsa Bila – Universitas Negeri Jakarta Hallo, Sunners! Kembali lagi di segmen Minggu Rekomendasi. Pada segmen kali ini kita akan membahas tentang hal-hal yang bisa dilakukan ketika kamu merasa overwhelmed. Pernah nggak sih Sunners mengalami overwhelmed? Mungkin saat punya banyak tugas yang menumpuk dan… Continue reading Apa itu Overwhelmed? Lakukan Hal-Hal ini Jika Kamu Sedang Overwhelmed!

Tampil On-point dengan Outfit Contemporary Bukber 

Tampil On-point dengan Outfit Contemporary di Acara Bukber Penulis: Kharisma Putri Nabila-ITTP Bulan Ramadan 2024 sebentar lagi akan tiba, dengan hitungan hari umat muslim akan menemui bulan suci penuh ampunan. Ramadan menjadi bulan yang ditunggu-tunggu setiap tahunnya, selain menjadi bulan umat muslim untuk berlomba-lomba mendapatkan pahala & ampunan, tetapi juga sebagai bulan kebersamaan dan kedekatan… Continue reading Tampil On-point dengan Outfit Contemporary Bukber 

5 Rekomendasi Reality Show Korea yang Cocok untuk Menemanimu saat Makan!

5 Rekomendasi Reality Show Korea yang Cocok untuk Menemanimu saat Makan Penulis: Salsa Bila – Universitas Negeri Jakarta Halo, Sunners! Kembali lagi di segmen Minggu Rekomendasi! Sunners, kalian kalau sedang makan sendirian team fokus makan atau harus nonton sesuatu? Entah itu film, drakor, youtube, atau scroll tiktok. Sebenarnya makan yang baik itu ketika kita makan… Continue reading 5 Rekomendasi Reality Show Korea yang Cocok untuk Menemanimu saat Makan!

5 Rekomendasi Lagu Saat Galau, Dijamin Hati Auto Tentram 

5 Rekomendasi Lagu Saat Galau, Dijamin Hati Auto Tentram Penulis: Nur Rokhmatul Aziza – Universitas Negeri Surabaya Realita hidup dengan berbagai permasalahannya tak jarang membuat beberapa orang merasa galau, kecewa, dan insecure.  Yup, it’s normal. Tapi, kalo para sunners yang merasakan hal itu, apa yang akan kalian lakukan? Emm… maybe bagi sebagian orang, memilih untuk… Continue reading 5 Rekomendasi Lagu Saat Galau, Dijamin Hati Auto Tentram 

Mau Liburan yang Produktif? 5 Rekomendasi Kegiatan ini Cocok Buatmu

Olahraga di hari libur bisa jadi opsi biar produktif dan sehat

Mau Liburan yang Produktif?5 Rekomendasi Kegiatan ini Cocok Buatmu Penulis: Nur Rokhmatul Aziza – Universitas Negeri Surabaya Hallo Sunners!  Weekend telah tiba nih. Akhirnya setelah melewati hari-hari di sekolah bisa menikmati libur sejenak. Eitss, meski weekend tetap bisa produktif loh. Tapi, kalian bingung mau ngapain? Tenang aja, mimin punya rekomendasi kegiatan yang cocok agar kalian… Continue reading Mau Liburan yang Produktif? 5 Rekomendasi Kegiatan ini Cocok Buatmu

Mau Jadikan Coquette Aesthetic Bagian dari Keseharianmu? Ini Panduan Lengkapnya!

Mau Jadikan Coquette Aesthetic Bagian dari Keseharianmu? Ini Panduan Lengkapnya! Penulis: Olivia Elena Hakim Coquette, Coquette, Coquette. Siapa yang FYP Tiktoknya belakangan ini dipenuhi konten Coquette? Ayo kita kulik lebih lagi soal trend fashion dan lifestyle yang satu ini! Ketika masa-masa kekunci di rumah ala pandemi Covid, mimin masih inget banget sama tren Cottagecore yang… Continue reading Mau Jadikan Coquette Aesthetic Bagian dari Keseharianmu? Ini Panduan Lengkapnya!

Chat Now
Selamat Datang di Majalah Sunday, ada yang bisa kami bantu?