Penulis: Aurellya Shraurel
Kukira ancaman lapar di malam hari sudah selesai setelah puisi sebelumnya, ternyata aku masih digoda oleh Indomie

Selamat,
Kamu adalah kecanduanku
Kamu adalah MSG malam hariku
Mungkin aku sudah gila
Karena sudah ter obsesi olehmu
Semangkuk indomie kari
Yang selalu menemaniku
Kamu memang cara terbaik
Untuk menutup hari ini
Kata orang kalo makan
Harus 4 sehat 5 sempurna
Kata orang kalo makan
Indomie akan susah di cerna
Tapi tenang,aku tidak mudah percaya bukan?
Karena indomie lah
Yang membuat ku selalu semangat
untuk menutup hari ini.
Selamat malam,
Kamu adalah penggoda
Iya,penggoda terberatku..
*****
Dapatkan informasi mengenai kesehatan mental, edukasi seksual, dan tips pelajar hanya di Majalah Sunday, teman curhat remaja Indonesia.
