Waxing Miss V Sendiri Malah Luka? Jangan Panik! Atika Salsabila – Universitas Padjadjaran Bagi sebagian besar wanita mungkin sudah tidak asing dengan istilah waxing. Cara ini dianggap ampuh untuk menghilangkan rambut pada bagian tubuh tertentu, tak terkecuali pada area Miss V. Melakukan waxing sendiri di rumah juga dinilai cukup terjangkau bagi sebagian wanita terutama remaja.… Continue reading Waxing Miss V Sendiri Malah Luka? Jangan Panik!