Majalah Sunday

3 Jalur Mandiri PTN Tanpa Tes, Berani Mencoba?

PTN jalur mandiri bagi siswa tanpa tes universitas

3 Jalur Mandiri PTN Tanpa Tes, Berani Mencoba? Penulis: Atika Salsabila – Universitas Padjadjaran Beberapa Perguruan Tinggi Negeri ini buka jalur mandiri tanpa tes. Bagi kalian para pejuang yang sudah dihadapkan dengan SNBP maupun SNBT mungkin melelahkan jika hasilnya masih terus gagal. Tetapi, perlu diketahui bahwa akan ada banyak jalan untuk menuju suatu tujuan yang… Continue reading 3 Jalur Mandiri PTN Tanpa Tes, Berani Mencoba?

Persiapan yang Perlu Diperhatikan Pasca Aturan Baru Seleksi Masuk PTN

Pada awal September lalu, Mendikbudristek Nadiem Makarim mengubah aturan seleksi mahasiswa baru di perguruan tinggi negeri (PTN). Perubahan tersebut dilakukan pada seluruh jalur seleksi masuk PTN, yaitu seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri (SNMPTN), seleksi bersama masuk perguruan tinggi negeri (SBMPTN), dan Ujian Mandiri. SNMPTN akan mengacu pada rata-rata nilai rapor dan minat dan bakat… Continue reading Persiapan yang Perlu Diperhatikan Pasca Aturan Baru Seleksi Masuk PTN

Chat Now
Selamat Datang di Majalah Sunday, ada yang bisa kami bantu?