Puisi Lama: Pengertian, Ciri-Ciri, Jenis dan Contohnya Penulis: Pani, SMKN 01 Jakarta Dalam perkembangan zaman terdapat banyak perubahan salah satunya karya sastra. Puisi merupakan karya sastra yang berkembang dari zaman nenek moyang sampai sekarang. Sehingga memunculkan puisi lama dan baru. Lalu apa saja sih puisi lama itu? Dan bagaimana ciri dan contohnya? Yuk langsung saja simak… Continue reading Puisi Lama: Lengkap Dengan Pengertian, Ciri-ciri, Jenis dan Contohnya