Majalah Sunday

Sastra Inggris Kerja Apa? Inilah Cerita dari Alumni UKI yang Berkarir di Sekretariat Negara

Sastra Inggris Kerja Apa? Kisah Sukses Alumni UKI yang Berkarir di Sekretariat Negara Penulis: Olivia Elena Hakim Banyak orang mungkin berpikir bahwa lulusan Sastra Inggris dari kampus swasta akan kesulitan bersaing dalam dunia kerja, terutama di sektor pemerintahan. Namun, kisah sukses Oky Tri Handoko, seorang alumni Program Studi Sastra Inggris di Universitas Kristen Indonesia (UKI),… Continue reading Sastra Inggris Kerja Apa? Inilah Cerita dari Alumni UKI yang Berkarir di Sekretariat Negara

7 Perlengkapan Sekolah Wajib Agar Semangat Sekolah

7 Perlengkapan Sekolah Wajib Agar Semangat Sekolah Penulis: Karyn – SMK Santa Maria Sebagai pelajar SMA, memiliki perlengkapan yang lengkap dan praktis bisa membuat kegiatan belajar menjadi lebih efisien. Pastinya dalam hari-hari kita sebagai pelajar, ada beberapa perlengkapan sekolah yang harus dipersiapkan, terutama yang memang sudah waktunya harus diganti dan diperbaharui. Barang-barang ini sangat wajib… Continue reading 7 Perlengkapan Sekolah Wajib Agar Semangat Sekolah

Prasmul Elevate Program: Sukses Sambut Maba dengan Inspirasi & Edukasi

Prasmul Elevate Program (PrEP) 2024: Sukses Sambut Mahasiswa Baru dengan Inspirasi & Edukasi Penulis: Panitia Prasmul Elevate Universitas Prasetiya Mulya dengan bangga menggelar acara Prasmul Elevate Program (PrEP) 2024, sebuah program orientasi yang dirancang untuk menyambut mahasiswa baru. Acara ini bertujuan memberikan bimbingan, pengenalan nilai, karakter, dan lingkungan kampus, serta memudahkan proses adaptasi dalam dunia… Continue reading Prasmul Elevate Program: Sukses Sambut Maba dengan Inspirasi & Edukasi

Published
Categorized as Event

Prospek Kerja Sastra Inggris: Wawancara dengan Alumni UKI

Prospek Kerja Sastra Inggris, dari Pengalaman Alumni UKI Penulis: Olivia Elena Hakim Prospek kerja bagi lulusan Sastra Inggris semakin cerah, terutama di bidang media sosial. Untuk memberikan gambaran yang lebih jelas, kami berbincang dengan dua alumni berprestasi dari Sastra Inggris UKI, Dhyta dan Gaby, yang kini sukses berkarir di bidang ini. Mengenal Kak Dhyta: Social… Continue reading Prospek Kerja Sastra Inggris: Wawancara dengan Alumni UKI

Berbagicerita.id Rayakan Ulang Tahun Kelima dengan Webinar “Mindfulness for Mindful Life”

Berbagicerita.id Rayakan Ulang Tahun Kelima dengan Webinar “Mindfulness for Mindful Life” Penulis: Risa Swastika Jati – Universitas Indonesia Editor: Nur Amalina Husna – Majalah Sunday Dalam rangka merayakan ulang tahun kelima, Berbagicerita.id mengadakan webinar eksklusif berjudul “Mindfulness for Mindful Life”. Acara berlangsung meriah, dihadiri oleh banyak peserta dari berbagai daerah di Indonesia, serta menghadirkan dua… Continue reading Berbagicerita.id Rayakan Ulang Tahun Kelima dengan Webinar “Mindfulness for Mindful Life”

Published
Categorized as Event

Kolaborasi Fikom Berbagi.25 Esa Unggul dan Halqoturrohmah

Kolaborasi Fikom Berbagi.25 Esa Unggul dengan Halqoturrohmah di Bulan Muharram Penulis: Fikom Berbagi.25 – Universitas Esa Unggul Jakarta, 28 Juli 2024 – Dalam rangka memperingati Tahun Baru Hijriyah 1 Muharrom 1446 H, Mahasiswa Universitas Esa Unggul, Fakultas Ilmu Komunikasi menyelenggarakan kegiatan sukarelawan santunan anak yatim & Dhuafa yang berkolaborasi dengan sebuah organisasi bernama Halqoturrahmah. Karena… Continue reading Kolaborasi Fikom Berbagi.25 Esa Unggul dan Halqoturrohmah

Published
Categorized as Event

Kagama Beksan Jabodetabek dan Eksplorasi Kisah Ramayana

Kagama Beksan Jabodetabek Bersama Paguyuban Wayang Orang Bharata Sajikan Drama Tari Kalayatra 2024 Penulis: Kagama Beksan Jabodetabek JAKARTA, 24 Juli 2024 – Setelah sukses menyelenggarakan sebuah pagelaran tari bertajuk “Cakrawala: Parade Tari Budaya Nusantara”, Kagama Beksan Jabodetabek (Komunitas Pegiat Tari Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada wilayah Jabodetabek) kembali hadir dengan pagelaran drama tari bernuansa tradisi… Continue reading Kagama Beksan Jabodetabek dan Eksplorasi Kisah Ramayana

Published
Categorized as Event

Prodi MICE-PNJ Sukses Selenggarakan Rangkaian Pameran “Craftopiart Exhibition 2024” Di M Bloc Space Jakarta

Prodi MICE PNJ Sukses Selenggarakan Pameran Craftiopart Exhibition Penulis: Prodi MICE – PNJ Depok (29/7)- Program Studi MICE- PNJ (Politeknik Negeri Jakarta) sukses menyelenggarakan rangkaian pameran “Craftopiart Exhibition 2024” yang diadakan selama dua hari berturut-turut di akhir pekan, yakni tanggal 20-21/7 dan tanggal, 27-28/7 di Creative Hall, MBlock Space Market, Jakarta. Ketua Jurusan Administrasi. Niaga-… Continue reading Prodi MICE-PNJ Sukses Selenggarakan Rangkaian Pameran “Craftopiart Exhibition 2024” Di M Bloc Space Jakarta

Published
Categorized as Event

Politeknik Negeri Jakarta Sukses Gelar Event ISCOMICE 2024

Politeknik Negeri Jakarta Sukses Gelar Event ISCOMICE 2024 Penulis: Panitia ISCOMICE – Politeknik Negeri Jakarta Politeknik Negeri Jakarta (PNJ) kembali membuktikan eksistensinya di dunia pendidikan dengan sukses menyelenggarakan event International Scientific Conference of MICE (ISCOMICE) 2024. Acara ini berlangsung pada tanggal 24 Juli 2024 dan mengusung tema “Accelerate The Growth of Quality Tourism Through The… Continue reading Politeknik Negeri Jakarta Sukses Gelar Event ISCOMICE 2024

Published
Categorized as Event

MICE 2024: Kuliah Umum Politeknik Negeri Jakarta tentang Event Berkelanjutan

MICE 2024: Kuliah Umum tentang Event Berkelanjutan Penulis: Panitia MICE 2024 Politeknik Negeri Jakarta kembali menggelar acara Kuliah Umum MICE 2024, yang berlangsung di Auditorium lantai 2 Perpustakaan Nasional Republik Indonesia, Jakarta. Acara ini berhasil menarik perhatian 119 peserta yang berasal dari kalangan siswa SMA/SMK, mahasiswa perguruan tinggi, dan masyarakat umum. Tema tahun ini, “Sustainable… Continue reading MICE 2024: Kuliah Umum Politeknik Negeri Jakarta tentang Event Berkelanjutan

Chat Now
Selamat Datang di Majalah Sunday, ada yang bisa kami bantu?